• SMP NEGERI 1 WONOGIRI
  • -

Pengajian SMPN 1 Wonogiri Bersama Ustadz Dr. H. Hanifullah Syukri Tema :  MENJAGA KEHARMONISAN RUMAH TANGGA

 

Pada Hari Selasa, 15 September 2020, Kerohanian Islam SMPN 1 Wonogiri menggelar pengajian yang kedua dalam rangka untuk mempertebal dan meningkatkan iman dan  taqwa bagi guru dan karyawan. Hadir sebagai pembicara, Dr. H. Hanifullah Syukri, M.Hum (staf pengajar UNS Surakarta)  dan Moderator H. Tri Widodo, M.Pd (Humas SMPN 1 Wonogiri).  Kegiatan ini dilaksanakan di Masjid Ulul Albab SMPN 1 Wonogiri dan diikuti oleh 60 guru dan karyawan SMPN 1 Wonogiri.

            Acara ini dimulai pukul 09.00 dengan diawali Pembacaan ayat suci Al Qur’an oleh Ahmad Yanuar, S.Pd.I (Guru PAI ) yang membacakan QS Al Hasyr/24 : 21-24. Laporan dan sambutan Kepala sekolah langsung disampaikan oleh ketua panitia (Darmawan Basri, M.Pd.I). Dalam laporan dan sambutannya disampaikan bahwa kegiatan ini merupakan kesepakatan bersama antara para guru dan karyawan untuk mengadakan pengajian selama sebulan sekali dengan memanfaatkan waktu luang dan anggaran  biaya diadakan dengan  iuran sukarela.

            Dalam tausiyahnya Ustadz Hanif menekankan pentingnya menjalin kepercayaan dan menjaga pengertian antara suami dan istri. Sebagaimana diisyaratkan dalam QS Ar Rum/30 : 21 bahwa konsep “litaskunuw”  (saling memberi ketenangan) harus diwujudkan dahulu sebelum mencapai cinta dan kasih sayang antara suami dan istri. “Kenyamanan antara suami dan istri akan berdampak pada ketenangan kehidupan anak-anak sehingga pada akhirnya  berakibat pula pada kesholihan anak-anak di masa depannya. Agar anak-anak kita menjadi generasi yang menyejukkan mata maka awali dengan membina keharmonisan rumah tangga kita,” kata beliau.

            Pengajian kali ini dibuka interaktif dengan para jamaah yang antusias mengikuti dan menyampaikan pertanyaan kepada Ustadz Hanif seputar persoalan rumah tangga. Jawaban-jawaban yang disampaikan Ustadz yang sesekali diselingi dengan humor dan monolog membuat suasana pengajian lebih hidup dan menyenangkan. Pengajian selesai pukul 11.30 dilanjutkan sholat dhuhur berjamaah.

Tulisan Lainnya
Upacara Bendera dan Penyerahan Hadiah  Lomba Caraka Yudhatama  

  Pada Senin tanggal 22 Januari 2024, SMP Negeri 1 Wonogiri melaksanakan Upacara Bendera di lapangan upacara seperti biasa yang dimulai pada pukul 07.00 WIB. Bertindak selaku Pe

05/02/2024 08:14 - Oleh Administrator - Dilihat 422 kali
UPACARA BENDERA DAN PENYERAHAN HADIAH  LOMBA CARAKA YUDHATAMA

Pada Senin tanggal 22 Januari 2024, SMP Negeri 1 Wonogiri melaksanakan Upacara Bendera di lapangan upacara seperti biasa yang dimulai pada pukul 07.00 WIB. Bertindak selaku Pembina up

01/02/2024 14:09 - Oleh Administrator - Dilihat 1380 kali
UPACARA BENDERA DAN PEMBINAAN KAPOLRES WONOGIRI

Upacara bendera hari Senin tanggal 15 Januari 2024 berlokasi di SMP Negeri 1 Wonogiri berlangsung dengan khidmat dan tertib. Seluruh siswa beserta Bapak/Ibu guru dan karyawan melaksanak

17/01/2024 10:39 - Oleh Administrator - Dilihat 303 kali
MENYANYIKAN LAGU WAJIB NASIONAL UNTUK MEMBANGUN RASA CINTA TANAH AIR

  Pada hari Sabtu, 13 Januari 2024 SMP Negeri 1 Wonogiri melaksanakan pembiasaan pagi menyanyikan lagu wajib nasional. Pembiasaan pagi ini diikuti oleh seluruh siswa kelas 7, 8,

17/01/2024 08:41 - Oleh Administrator - Dilihat 279 kali
PEMBIASAAN LITERASI KONSENTRASI MERANGKAI KATA

Kamis, 11 Januari 2024 SMP Negeri 1 Wonogiri melakukan pembiasaan pagi literasi dengan tema “Konsentrasi Merangkai Kata”. Kegiatan literasi kali ini dilaksanakan untuk men

16/01/2024 08:53 - Oleh Administrator - Dilihat 223 kali
Upacara Pengibaran Bendera dan Penyerahan Hadiah Lomba

Pada hari Senin tanggal 8 Januari 2024, SMP Negeri 1 wonogiri melaksanakan upacara bendera. Ibu Oneke Asri Anggraheni, S.Kom. bertindak sebagai pembina upacara dan petugas upacara ada

13/01/2024 11:55 - Oleh Administrator - Dilihat 188 kali
Gebyar Hari Ulang Tahun ke-74 SMP Negeri 1 Wonogiri

Selasa, 19 Desember 2023, SMP Negeri 1 Wonogiri genap berusia 74 tahun. Rasa syukur tak terhingga dipanjatkan oleh seluruh warga sekolah. Usia 74 tahum bukanlah us

27/12/2023 08:52 - Oleh Administrator - Dilihat 228 kali
PEMBUKAAN HUT KE-74 SMP NEGERI 1 WONOGIRI DAN CLASSMEETING

  SMP Negeri 1 Wonogiri pada hari Senin, 4 Desember 2023 melaksanakan kegiatan pembukaan rangkaian kegiatan dalam rangka HUT ke-74 dan classmeeting setelah Penilaian Akhir Semeste

11/12/2023 11:37 - Oleh Administrator - Dilihat 280 kali
ANJANGSANA KELUARGA BESAR SMP NEGERI 1 WONOGIRI

Guna menyambung tali silaturahim diantara keluarga besar guru dan karyawan, SMP Negeri 1 Wonogiri mengadakan kegiatan anjangsana. Kegiatan ini merupakan agenda rutin yang dilakukan se

09/12/2023 12:44 - Oleh Administrator - Dilihat 620 kali
Amanat Pembina Upacara Mengatasi Kecemasan dan Panik Saat Menghadapi Ujian

    Pada hari Senin, tanggal 20 November 2023, dilaksanakan upacara bendera yang bertempat di lapangan SMP Negeri 1 Wonogiri. Petugas upacara bendera adalah kelas 9 I dengan

30/11/2023 08:48 - Oleh Administrator - Dilihat 407 kali